Berikutini 5 Ciri- Ciri Batu Black Jade Asli: 1. Batu Black Jade memiliki warna hitam yang tidak akan berubah warna di ruangan yang gelap atau terang. 2. Batu Black Jade diberi cahaya senter akan tembus warna hijau. 3. Batu Black Jade memiliki kekuatan yang dapat menggores kaca. 4. Batu Black Jade tidak mudah tergores dan retak. 5.Batu Black Opal semakin banyak peminatnya akhir-akhir ini, terutama setelah demam batu akik yang mulai mereda tentulah akan kembali ke batu mulia seperti sedia kala. Batu mulia black opal sebetulnya banyak varian dasar kristalnya, dengan ciri utama kristal yang dapat ditembusi cahaya.. batu black opal yang asli terdapat beberapa dasar warna yakni hitam kebiruan, hitam kecoklatan, hitam abu-abu dan lain sebagainya. Keindahan batu black opal terdapat pada kualitas luster warna warni nya, atau permainan cahaya warna warni yang lebih populer disebut sebagai “jarong”. Jarong black opal yang bagus adalah yang tajam dan jelas serta bermain atau bergerak pada seluruh bidang, jadi tidak perlu di senter untuk melihat jarong black opal yang berkualitas karena dengan cahaya ruangan saja juga sudah dapat terlihat. Berikut beberapa gambar keindahan batu black opal yang berkualitas dan dapat menjadi referensi anda dalam memilih batu black opal untuk cincin atau liontin anda. Black Opal Luster Hijau Elektrik Pola Honey Comb Batu mulia pada foto disamping merupakan batu black opal yang memiliki serat seperti bayangan air pada dasar kolam renang atau sering disebut sebagai “honey comb”. Dengan potongan marquise shape dan cahaya hijau yang tanpa disenter pun sudah terlihat, dan jika terkena cahaya matahari atau senter sedikit saja akan tampil seperti petir berwarna hijau. Cukup unik dan indah, dengan demikian black opal ini layak untuk dijadikan koleksi karena memiliki keindahan yang sangat unik sehingga tidak membosankan untuk dilihat dan diamati dari hari ke hari dalam waktu yang cukup lama. Nah untuk lebih jelasnya memang harus lihat video batu black opalnya. Black Opal Luster Pola Harlequin Tajam dan Jelas Ini adalah salah satu contoh batu black opal asli yang menampilkan keindahan permainan cahaya warna-warni seperti kostum pesulap lucu pada zaman dahulu. Cahaya yang ditampilkan cukup tajam dan jelas istilahnya “top fire”, dapat terlihat dalam cahaya ruangan, dan jika terkena sedikit sinar yang kuat seperti sinar lampu atau sinar mentari.. maka akan tampil permainan warna merah oranye kehijauan yang membara dan silih berganti. Mari lihat video produk batu black opal asli harga murah ini untuk lebih jelasnya.. Black Opal Blackish Blue Pola Jarong Mozaik Unik Selain jarong atau luster color play yang sangat jelas sehinggi tidak perlu di lihat memakai senter, black opal ini memiliki permainan warna luster yang cukup unik seperti mozaik atau seperti lukisan pablo picasso. Tentunya akan sangat repot setiap ingin menyatakn keindahan batu mulia harus bawa senter kemana anda pergi, nah black opal ini cukup anda pakai saja sehari-hari di jari dengan cincin perak yang bagus dan untuk melihat keindahannya tidak perlu susah payah mengeluarkan senter. Kilatan cahayanya sangat jelas bermain didalam kristal batu mulia black opal berwarna dark blackish blue ini. Sangat bagus untuk dijadikan hiasan cincin exclsuive. Untuk melihat permainan warna black opal mozaik ini silahkan langsung lihat di halaman penawaran black opal dengan kualitas unik ini.. Black Opal Jarong Rintik Hijau Neon Wow.. dari foto saja sudah terlihat bagus batu black opal ini, dengan luster seperti rintik hujan berwarna hijau neon yang hampir full pada satu permukaan batu mulia tersebut menjadikan faktor penilaian kualitas keindahan batu black opal tersebut. Tanpa cahaya lampu dan matahari saja sudah dapat terlihat cahaya rintik hijaunya, apalagi jika terkena cahaya matahari atau cahaya lampu di dalam ruangan maka akan terlihat sangat menarik. Demikian keindahan batu black opal ini lebih dapat dilihat secara online dengan menyaksikan video black opal jarong rintik hijaunya. Black Opal Unik Sisik Naga Dengan pola honeycomb yang sangat halus, batu black opal yang keasliannya sudah terbukti ini memiliki permainan kilatan cahaya panjang yang cukup tajam dan jelas walau pada intensitas cahaya rendah sekalipun.. sehingga batu black opal ini sangat menarik untuk dilihat setiap saat. Ideal untuk hiasan cincin pria dan wanita, jadikan saat makan malam anda di tengah keramaian resotran seafood menjadi lebih seru dengan kilatan petir black opal sisik naga di jari anda. Nah .. untuk lebih jelasnya memang kita harus lihat video produk batu black opal sisik naga ini sebelum beli, akan terlihat permainan kilatan petir yang tajam dan mempesona! Update Batu black opal ini sudah terjual. Selain blackopal sisik naga diatas, semua masih tersedia dan silahkan dicek langsung satu per satu. Mari lihat keindahan salah satu black opal asli tersebut melalui video dibawah ini Seperti batu mulia lainnya, black opal yang disebut sebagai “induk batu mulia” ini tidak dapat dilebur dan dijadikan lebih besar ukurannya, dan persediaannya pun terus mengalami penurunan. Oleh karena itu sangat tepat jika anda ingin mengkoleksi batu mulia melalui batu black opal. Seluruh batu mulia black opal diatas dapat dipertanggung jawabkan keasliannya, dan dijamin keasliannya. Sehinga anda tidak perlu ragu membeli batublack opal. Demikian penjelasan tentang keindahan batu black opal, semoga dapat menjadi pertimbangan para penggemar batu mulia khususnya batu black opal di seluruh nusantara untuk mengambil keputusan dalam membeli black opal asli dan berkualitas dan semoga dapat terhindar dari membeli black opal palsu alias batu sempur. Terimakasih..
Ciriciri batu akik black jade atau giok hitam, khasiat, harga dan perbedaannya dengan black opal.Batu black jade atau yang dalam dunia gemologi disebut sebagai black nephrite jade mungkin tak sepopuler batu giok pada umumnya.Sebut saja seperti giok Aceh (giok Sumatera), giok Garut atau bahkan giok China yang namanya telah melegenda.
Ciri Khas Batu Black Opal Banten yang Mendunia - Batu kalimaya merupakan golongan batu permata yang paling artistik di Dunia. Batu Kalimaya atau juga disebut dengan istilah batu opal merupakan batu kelas atas yang sangat diburu oleh para kolektor pecinta batu akik. Tidak dipungkiri lagi bahwa batu black opal banten merupakan batu permata yang paling mahal dan sejajar dengan batu seperti jamrud, ruby corondum dan blue shapire. Karena keindahan corak dan warna pelangi jarong batu black opal banten disebut-sebut merupakan batu dengan kualitas super. Batu Black Opal Banten Di Indonesia sendiri, pusat batu black opal terletak di Lebak Banten yang tepatnya di Cimarga, Sajira dan Maja Propinsi Banten. Batu Black opal banyak ditambang dan ditemukan di sungai-sungai wilayah kecamatan tersebut. Karakteristik batu black opal terletak pada warna yang muncul pada permukaan batu tersebut yaitu 5 warna jika terkena sinar. Hal ini menarik bagi para pecinta batu permata yang berlomba-lomba menginginkan untuk sekedar mengkoleksi dan juga sebagai ladang bisnis menjanjikan. Batu Kalimaya terdapat beberapa varian yaitu kalimaya teh, kalimaya susu, kalimaya kopi, kalimaya kristal hijau dan lain-lain. Dari beberapa varian batu kalimaya, yang paling menjadi incaran dan buruan para kolektor yaitu kalimaya hitam atau juga disebut batu black opal. Keistimewaan batu black opal banten yaitu warna atau pelangi jarong yang keluar dari permukaan batu sangat indah dan berkilau, berbeda dengan batu black opal dari negara-negara lain. Selain itu, batu black opal banten warna atau jarong yang keluar tahan sampai beberapa waktu yang lama. Batu kalimaya banten merupakan salah satu dari deretan batu permata yang populer di Dunia, Bahkan di pasar internasional, batu black opal asli banten dihargai lebih mahal dari batu black opal dari negara lain. Ciri-ciri batu black opal asal banten yaitu permukaan batu yang cenderung lebih kasar dari batu black opal dari negara lain. BacaIndahnya Kemilau Batu Sungai Dareh Pucuk PisangKecantikanbatu black opal kalimaya ini terlihat manakala terkena paparan sinar. Black opal akan mengeluarkan pendar cahaya warna-warni yang mengagumkan. Cahaya ini biasa disebut dengan nama Jarong atau Kembang. Warna-warni yang terkandung di dalam batu black opal tergantung dari daerah atau lingkungan dimana batu ini terbentuk.CaraMembedakan Batu Giok Asli Dan Palsu; Cara Ampuh Agar Batu Akik Anda Dihargai Rp 5 Miliar; Batu Akik Bertuah Untuk Usaha dan Bisnis; Tips Mencari Batu Akik Yang Bernilai Tinggi; Tipe dan Jenis Orang Yang Maniak Batu Akik; Kenapa Batu Akik Anda Sulit Mengkilap; Batu Akik Termahal di Indonesia 2015; Ciri-Ciri Batu Cincin Black Jade Aceh CaraMerawat Batu Black Opal Sempur. Ciri Batu Satam Atau Batu Meteor Asli. Siapa yang tidak kenal dengan nama batu bacan doko? Batu dengan ciri khas berwarna hijau dan corak hitam asal pulau bacan di maluku utara ini sudah terdengar dari tahun 2010'an. Namun pada tahun 2014 namanya semakin melejit di kalangan pecinta batu lantaran .